Pendaftaran Awardee
Sebelum membuka pendaftaran, pastikan terlebih dahulu untuk membuat periode baru seperti yang dijelaskan pada dokumentasi Mengatur Periode jika pendaftaran awardee yang akan dibuka merupakan untuk periode seedscholarship yang baru. Lalu pastikan switch diaktifkan seperti gambar dibawah ini.
Item | Keterangan |
---|---|
Reguler | Membuka form pendaftaran beasiswa untuk awardee reguler |
Scholarship | Membuka form pendaftaran beasiswa untuk awardee non reguler |
Tampilan Form Pendaftaran
Jika form pendaftaran telah diaktifkan, maka form pendaftaran akan terbuka dan ditampilkan seperti dibawah ini oleh awardee melalui link seedscholarship.org/daftar-awardee untuk pendaftaran awardee reguler dan melalui link seedscholarship.org/daftar-beasiswa untuk pendaftaran awardee non reguler.